Prodi S1 Keperawatan
PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN TENTANG BULLYING PADA REMAJA DI SMP PELITA AL-QUR’AN WONOSOBO
XML
Latar belakang : Pada remaja Sekolah Menengah Pertama (SMP) dengan lakilakiyang berusia 12-16 tahun dan pada perempuan berusia 11-15 tahunmerupakan usia pubertas yang sangat membutuhkan perhatian khusus. Padaperiode ini terdapat risiko tinggi terjadinya kenakalan dan kekerasan pada remajabaik sebagai korban maupun sebagai pelaku dari tindakan kekerasan bullying.Salah satu peran perawat untuk meminimalkan bullying pada anak yaitu denganmemberikan pendidikan kesehatan tentang bullying pada anak pra sekolah.Tujuan : Pengaruh Pendidikan Kesehatan Terhadap Pengetahuan TentangBullying pada Remaja di SMP Pelita Al-Qur’an. Metode : Desain penelitian inimenggunakan Quasi Eksperiment Design (Rancangan Eksperimen Semu) denganmetode One Group Pre-test Post-test design, sampel yang digunakan adalah 75responden, pada bulan Juni 2024 di SMP Pelita Al-Qur’an Wonosobo, dengan alatyang digunakan proyektor, microfon,sound system, laptop, lembar kuesioner,bolpoint dan Satuan Penyuluhan Acara. Analisis data menggunakan uji Wilcoxonsign-rank test. Hasil : Tingkat Pengetahuan Tentang Bullying sebelum diberikansatuan penyuluhan acara sebagian besar kurang mengetahui sebanyak 40responden (53,3%). Tingkat Pengetahuan Tentang Bullying sesudah diberikansatuan penyuluhan acara sebagian besar baik mengetahui sebanyak 45 responden(60%). Berdasarkan hasil analisis uji Wiilcoxon signd rank test didapatkann pvalue0,000. Kesimpulan : Pemberian pendidikan kesehatan tentang bullyingberpengaruh secara signifikan dalam meningkatan pengetahuan remaja di SMPPelita Al-Qur’an Wonosobo.
Kata Kunci : Pendidikan Kesehatan, Bullying, Remaja
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Ani Uswatun Khasanah - Personal Name
|
Student ID |
2020270043
|
Dosen Pembimbing | |
Penguji |
Ns. Siti Khoiriyah, M.Kep - - Ketua Penguji
Ns. Fifi Alviana, MSN - - Penguji 1 Ns. Ari Setyawati, M.Kep - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
14201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
keperawatan(S1)
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2024 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |