Prodi S1 Keperawatan
HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) MENGGOSOK GIGI DENGAN PERILAKU PERAWATAN GIGI PADA SISWA KELAS V-VI SD NEGERI 2 SLUKATAN
XML
Kesehatan gigi dan mulut yang tidak terpelihara akan menjadi sarang penyakit dansumber infeksi bagi organ-organ, seperti karies gigi yang berlanjut akanmenimbulkan gangguan zat makanan pada proses pencernaan dan kesulitan makanyang akan menyebabkan gangguan pertumbuhan dan perkembangan pada anak.Seiring dengan era globalisasi, kebiasaan yang mengancam kesehatan anak usiasekolah semakin meningkat. Munculnya berbagai penyakit yang sering menyeranganak usia sekolah ternyata pada umumnya berkaitan dengan PHBS. Upaya dalammencapai derajat kesehatan dan membentuk perilaku yang sehat diperlukanpengetahuan tentang PHBS. Tujuan pada penelitian ini untuk mengetahuihubungan tingkat pengetahuan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) menggosokgigi dengan perilaku perawatan gigi. Metode penelitian ini menggunakan jenispenelitian observasional korelasi dengan pendekatan cross sectional. Populasi padapenelitian ini adalah siswa kelas V-VI SDN 2 Slukatan. Sampel berjumlah 76responden dengan teknik pengambilan sample total sampling, dan uji hipotesis padapenelitian ini menggunakan uji spearman rank karna data terdistribusi tidak normal.Instrumen yang digunakan adalah kuesioner pengetahuan dan kuesioner perilakuyang sudah diuji validitas dan reliabilitasnya. Hasil menggunakan uji SpearmanRank didapatkan nilai dengan p-value 0,465 > 0,05 yang menunjukkan tidak adahubungan antara perilaku hidup berish dan sehat (PHBS) menggosok gigi denganperilaku perawatan gigi. Kesimpulan tidak ada hubungan antara tingkatpengetahuan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) menggosok gigi denganperilaku perawatan gigi pada siswa kelas V dan VI di SDN 2 slukatan.
Kata Kunci : Pengetahuan, PHBS, Perawatan Gigi.
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Lisa Nur Farida - Personal Name
|
Student ID |
2020270042
|
Dosen Pembimbing |
Ns. Ari Setyawati, M.Kep - - Dosen Pembimbing 1
Ns. , Abdullah Azam Mustajab., M. Kep - - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Ns. Siti Khoiriyah, M.Kep - - Ketua Penguji
Ns. Abdullah Azam M, M. Kep. - - Penguji 1 Ns. Ari Setyawati, M. Kep - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
14201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
keperawatan(S1)
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2024 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |