Prodi Manajemen
PENGARUH LABEL HALAL, CITRA MEREK, STRATEGI MARKETING DAN ELECTRONIC WORD OF MOUTH TERHADA MINAT BELI PRODUK SKINCARE GARNIER (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Angkatan 2020 Universitas Sains Al-Qur’an)
XML
Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan Pengaruh Label Halal, CitraMerek, Strategi marketing Dan Electronic word of mouth Terhada Minat BeliProduk Skincare Garnier (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi danBisnis Angkatan 2020 Universitas Sains Al-Qur’an) Penelitian ini termasuk jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatanasosiatif kausal. Populasi dalam penelitian ini adalah Mahasiswa Fakultas Ekonomidan Bisnis Angkatan 2020 Universitas Sains Al-Qur’an. Pengambilan sampeldalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlahkoresponden 126 responden, pengambilan sampel menggunakan rumus Heir.Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner yang telah di ujivaliditas dan reliabilitasnya. Dalam penelitian ini teknik analisis data yangdilakukan menggunakan regresi linear berganda dengan bantuan perangkat lunakSPSS versi 26. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa Label Halal berpengaruhpositif terhadap minat beli, citra merek berpengaruh positif terhadap minat beli,strategi marketing berpengaruh positif terhadap minat beli, electronic word ofmouth berpengaruh positif terhadap minat beli.
Kata Kunci: Label Halal, Citra Merek, Strategi marketing Dan Electronic wordof mouth, Dan Minat Beli.
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Raif Mutaul Muvid - Personal Name
|
Student ID |
2020110140
|
Dosen Pembimbing |
Heri Purwanto, S.Pd., M.M., CMA - - Dosen Pembimbing 1
Dr. M. Trihudiyatmanto, S.E., M.M., CMA - - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI |
61201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Manajemen
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2024 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |