Prodi Keperawatan
PENGARUH TERAPI KOGNITIF PADA PASIEN GANGGUAN KONSEP DIRI HARGA DIRI RENDAH: LITERATURE REVIEW
XML
Latar belakang: Harga diri rendah merupakan evaluasi diri yang negatif, berupa mengkritik diri sendiri, dimana seseorang memiliki pikiran negatif dan percaya bahwa mereka ditakdirkan untuk gagal. Tindakan keperawatan nonfarmakologi yang dibutuhkan oleh pasien harga diri rendah adalah terapi kognitif. Tujuan: Tujuan untuk mengetahui efektifitas pengaruh terapi kognitif terhadap peningkatan harga diri pada pasien harga diri rendah. Metode: Metode yang digunakan dalam penulisan ini adalah literature review, yaitu sebuah pencarian literature baik internasioanal maupun nasional dengan menggunkaan database Google Scholar, dengan kata kunci “Terapi Kognitif” dan “Harga Diri Rendah”. Hasil: Berdasarkan hasil pencarian muncul 92 artikel, kemudian penulis mengambil 3 artikel yang dianggap relevan dengan kasus yang diambil, yaitu jurnal Niken Yuniar dan Sri Maryuni (2019), Liyanovitasari dan Suwanti (2022), dan Septriana, dkk (2019) terdapat pengaruh yang signifikan terhadap harga diri pasien harga diri rendah. Kesimpulan: Terapi Kognitif memiliki pengaruh yang signifikan terhadap pasien harga diri rendah dalam peningkatan harga diri, menurunkan pikiran negatif dan mengurangi tanda gejala harga diri rendah.
Kata Kunci: Terapi Kognitif, Harga Diri Rendah.
Detail Information
Item Type |
Karya Tulis llmiah
|
---|---|
Penulis |
Saryati - Personal Name
|
Student ID |
2020200060
|
Dosen Pembimbing |
Ns. , Abdullah Azam Mustajab., M. Kep - - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI |
14401
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Keperawatan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |