Prodi Keperawatan
PENGARUH TERAPI GENGGAM JARI TERHADAP PENURUNAN SKALA NYERI PADA PASIEN POST OPERASI APPENDISITIS (LITERATURE REVIEW)
XML
Latar Belakang: Appendisitis adalah peradangan pada apendiks vermifimis dan merupakan penyebab nyeri abdomen akut yang paling sering. Penyakit ini menyerang semua umur baik laki-laki maupun perempuan, tetapi lebih sering menyerang laki-laki berusia 10 sampai 30 tahun dan merupakan penyebab paling umum imflamasi akut pada kuadran kanan bawah dan merupakan penyebab paling umum untuk bedah abdomen darurat. Tujuan: mengetahui pengaruh pemberian terapi genggam jari terhadap penurunan skala nyeri pada pasien post operasi apendiktomi. Metode: Metode yang digunakan dalam penulisan ini adalah literature review yaitu sebuah pencarian literature baik nasional maupun internasional menggunakan Google scholar dengan kata kunci “Teknik relaksasi genggam jari” dan “Penurunan skala nyeri”. Dari hasil pencarian digunakan 3 artikel untuk direview. Hasil: Terdapat pengaruh teknik relaksasi genggam jari terhadap penurunan skala nyeri pada pasien post operasi appendisitis.
Kata Kunci: Teknik relaksasi genggam jari,Penurunan skala nyeri.
Detail Information
Item Type |
Karya Tulis llmiah
|
---|---|
Penulis |
Titik Rahmawati - Personal Name
|
Student ID |
2018200032
|
Dosen Pembimbing |
Ns. Siti Khoiriyah, M.Kep - - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI |
14401
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Keperawatan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2021 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |