Prodi Manajemen
IMPLEMENTASI PELAYANAN PUBLIK BIDANG ADMINISTRASI DI KANTOR KECAMATAN SAPURAN KABUPATEN WONOSOBO DENGAN PERSPEKTIF PELAYANAN PRIMA SERVQUAL
XML
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi pelayanan publikbidang administrasi yang sesuai Peraturan Daerah Kabupaten Wonosobo dan faktorhambatan atau kendala apa saja yang dialami dalam pelaksanaan pelayanan publikdi Kantor Kecamatan Sapuran.Dalam penelitian ini penulis menggunakan penelitian deskriptif kualitatifyaitu penelitian yang bertujuan untuk menggambarkan dan mendeskripsikanperistiwa maupun fenomena yang terjadi di lapangan dan menyajikan data secarasistemastis, faktual dan akurat mengenai fakta-fakta yang terjadi di lapangan.Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, wawancara, dandokumentasi. Adapun informan penelitian dalam penelitian ini adalah 1 orangKepala Bagian Pelayanan Umum sebagai informan kunci, 2 petugas pelayanan, dan8 orang masyarakat pengguna jasa pelayanan sebagai informan pendukung.Analisis data dalam penelitian ini menggunakan tiga komponen yang terdiri darireduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Pemeriksaan keabsahandata dilakukan dengan triangulasi sumber.Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi pelayanan publikbidang administrasi di Kantor Kecamatan Sapuran yang dijabarkan dalam beberapaindikator yang ada dalam dimensi Tangible, Reliability, Responsiveness,Assurance, dan Empathy kebanyakan sudah sesuai dengan PERDA KabupatenWonosobo Nomor 2 Tahun 2009 tentang pelayanan publik. Sedangkan untuk faktorkendala atau hambatan pelaksanaan pelayanan publik di Kantor KecamatanSapuran yaitu tentang sarana dan prasarana dan pemahaman masyarakat yangberbeda mengenai kesadaran untuk mempersiapkan segala yang menjadipersyaratan untuk melakukan suatu urusan pelayanan di kantor KecamatanSapuran.
Kata kunci: Pelayanan Publik Bidang Administrasi, Kecamatan Sapuran.
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Safina Nur Anisa - Personal Name
|
Student ID |
2016110081
|
Dosen Pembimbing |
M.Trihudiyatmanto, S.E.,M.M.,CMA. - - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji |
Ahmad Guspul, S.E., M.M - - Penguji 1
Dr. Hermawan, S.T., M.M., M.T. - - Penguji 2 Hermawan, S.T., M.M. - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
61201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
manajemen
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2020 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |