Prodi Keperawatan
ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA PASIEN HALUSINASI PENDENGARAN DENGAN PEMBERIAN TINDAKAN TERAPI DZIKIR TERHADAP KEMAMPUAN MENGONTROL HALUSINASI(LITERATUR REVIEW)
XML
Latar Belakang: Halusinasi adalah salah satu gejala gangguan sensori persepsiyang di alami oleh pasien gangguan jiwa. Pasien merasakan sensasi berupa suara,penglihatan, pengecapan, perabaan, atau penghiduan tanpa stimulus yang nyata.Terapi Religius Dzikir dapat digunakan untuk meningkatkan kemampuanmengontrol halusinasi pada pasien.Tujuan: Mampu menggali dan mempelajari asuhan keperawatan jiwa pada pasienhalusinasi pendengaran dengan pemberian terapi dzikir.Metode: Karya Tulis Ilmiah ini menggunakan Literature Review dengan databaseGoogle Scholar dengan mencari kata kunci Terapi Dzikir, HalusinasiPendengaran, Kemampuan Mengontrol Halusinasi.Hasil: Berdasarkan hasil pencarian dan analisa didapatkan 3 artikel dari Deden. D(2017), Emulyani, dkk (2020), dan Hidayati, dkk (2014) dengan hasil setelahdiberi tindakan terapi dzikir pasien mampu mengontrol halusinasinya.Simpulan: Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan diatas penulis dapatmenyimpulkan bahwa pemberian terapi religius zikir mampu mengontrolhalusinasi dengan sangat efektif.
Kata Kunci: Terapi Dzikir, Halusinasi Pendengaran, KemampuanMengontrol Halusinasi.
Detail Information
Item Type |
Karya Tulis llmiah
|
---|---|
Penulis |
Rizqi Amalia Yusuf - Personal Name
|
Student ID |
2016200082
|
Dosen Pembimbing |
Ns. Ari Setyawati, M.Kep - - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI |
14401
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Keperawatan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2020 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |