Prodi Komunikasi & Penyiaran I
STRATEGI DAKWAH MAJELIS TAKLIM AL WAASI’ KELURAHAN PURWOKERTO WETAN DALAM MENYEBARKAN TOLERANSI BERAGAMA
XML
Majlis Ta’lim Al-Waasi’ berdiri ditengah masyarakat yang heterogendengan ikut serta menyebarkan dakwah toleran kepada para jama’ahnya.Besarnya rasa kesadaran mengenai pemahaman agama islam membuat paraanggota Majlis Ta’lim Al-Waasi’ terus menyebarkan ajaran-ajaran islam dilingkungan sekitarnya. Kesadaran agama dan budaya menempatkan konteksdakwah yang baik dan benar menjadi beberapa pendukung yang berpengaruhdalam terjalinnya toleransi. Strategi dakwah menjadi suatu hal yang pentingdalam menyebarkan toleransi di masyarakat Indonesia ini, untuk memupuk jiwapersaudaraan antar masyarakatHal ini lah membuat peneliti kagum, bagaimanaMajlis Ta’lim Al-Waasi’ melakukan dakwahnya secara terang-terangan dan jugaditerima di masyarakat sekitar. Menggunakan metode observasi lapangan danjuga memawancarai salah satu anggota Majlis Ta’lim Al-Wasii’ peneliti berhasilmenjumpai strategi sentimentil, strategi rasional dan strategi indrawi dimanastrategi tersebut merupakan keberhasilan dalam dakwahnya.
Kata Kunci : Strategi dakwah, Majlis Ta’lim Al-Waasi’, Toleransi beragama
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Fahad Yasirlana Milkiz - Personal Name
|
Student ID |
2020050025
|
Dosen Pembimbing |
Drs.H. Yudino,M.Pd.I - - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI |
70233
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Komunikasi & Penyiaran Islam
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2024 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |