Prodi Keperawatan
ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA PASIEN GANGGUAN KONSEP DIRI: HARGA DIRI RENDAH DENGAN TINDAKAN TERAPI AKTIVITAS KELOMPOK STIMULASI PERSEPSI(LITERATUR REVIEW)
XML
Latar Belakang: Harga diri rendah adalah perasaan tidak berharga, tidak berartidan rendah diri yang berkepanjangan akibat evaluasi yang negative terhadap dirisendiri atau kemampuan diri. Salah satu tindakan keperawatan nonfarmakologiyang bias dilakukan untuk meningkatkan harga diri rendah adalah terapi aktivitaskelompok; stimulasi persepsi.Tujuan: Mampu meningkatkan harga diri seseorang dengan mempersepsikanstimulus yang dipaparkan kepadanya dan dapat membantu sesorang yangmengalami kemunduran orientasi.Metode: Karya tulis ini menggunakan Literature Review dengan Data BaseGoogle Scholar dengan mencari kata kunci terapi aktivitas kelompok stimulasipersepsi; harga diri rendah.Hasil: Berdasarkan hasil dari penelitian Literature Review dari ketiga artikelbahwa dari pembahasan tersebut menunjukan hasil bahwa terapi ativitaskelompok stimulasi persepsi mampu meningkatkan harga diri rendah pada pasienharga diri rendah. Peningkatan harga diri rendah ditandai dengan berkurangnyatanda dan gejala harga diri rendah.Simpulan: Diharapkan perawat dapat meningkatkan literasi dengan membacajurnal-jurnal ilmiah, tertutama berkaitan dengan terapi aktivitas kelompokstimulasi persepsi sangat efektif dibandingkan dengan terapi l;ainnya.
Kata Kunci: Terapi Ativitas Kelompok, Stimulasi Persepsi, Harga Diri Rendah.
Detail Information
Item Type |
Karya Tulis llmiah
|
---|---|
Penulis |
Fiska Fadlia - Personal Name
|
Student ID |
2017200034
|
Dosen Pembimbing |
Ns. Ari Setyawati, M.Kep - - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI |
14401
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Keperawatan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2020 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |