ASUHAN KEPERAWATAN MATERNITAS PADA IBU POST PARTUMSPONTAN INDIKASI KETUBAN PECAH DINI DENGAN TINDAKAN PIJAT OKSITOSIN TERHADAP PENGELUARAN ASI(LITERATUR REVIEW)

Detail Cantuman

Prodi Keperawatan

ASUHAN KEPERAWATAN MATERNITAS PADA IBU POST PARTUMSPONTAN INDIKASI KETUBAN PECAH DINI DENGAN TINDAKAN PIJAT OKSITOSIN TERHADAP PENGELUARAN ASI(LITERATUR REVIEW)

XML

Latar Belakang: Teknik pijat oksitosin merupakan salah satu terapi relaksasiyang bertujuan untuk menstimulasi saraf pusat pada hipofisisposterior daanterior yang dapat mengeluarkan dan meningkatkan produksi ASI serta dapamemberikan rasa nyaman dan rileksasi pada ibu setelah proses persalinan.Tujuan: Mempelajari pengaruh pemberian tindakan pijat oksitosin terhadapengeluaran ASI pada ibu post partum.Metode: Literature review digunakan sebagai metode Karya Tulis Ilmiah.Hasil: Dari artikel penelitian literature review didapatkan hasil tindakan pijaoksitosin memiliki pengaruh yang signifikan terhadap pengeluaran ASI pada ibupost partum.Kesimpulan: Pijat oksitosin berpengaruh terhadap pengeluaran ASI pada ibu postpartum.Saran: Diharapkan dapat dijadikan masukan ilmu dan dijadikan intervensi untukdapat diterapkan menjadi bagian dari intervensi pijat oksitosin bagi petugaskesehatan maupun masyarakat untuk terapi pengeluaran ASI.
Kata Kunci: Pijat Oksitosin, post partum, Pengeluaran ASI, Produksi ASI.


Detail Information

Item Type
Karya Tulis llmiah
Penulis
Fatimah Nurul Ningtyas - Personal Name
Student ID
2017200100
Dosen Pembimbing
Ns. Marwiati, M.Kep - - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
14401
Edisi
Published
Departement
Keperawatan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail