Prodi Kebidanan
ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY. MUMUR 42 TAHUN DI PUSKESMAS KALIKAJAR 1 KABUPATEN WONOSOBO
XML
Latar Belakang : Masalah kesehatan yang paling besar di Indonesia yaitubanyaknya AKI dan AKB. Di puskesmas kalikajar 1 tahun 2021 terdapat AKI 1 kasusdengan Covid-19 dan AKB dengan 1 kasus yaitu hipoksia diperlukan program untukmenurunkan masalah AKI dan AKB dengan pendekatan manajemen asuhankebidanan continuity of care.Tujuan Studi Kasus : Mampu memberikan asuhan pelayanan kebidanan secarakomprehensif pada ibu hamil, bersalin, nifas, BBL, neonatus dan keluarga berencanadengan menggunakan pendekatan management asuhan continuity of care dandidokumentasikan dalam bentuk SOAP.Metode : Studi kasus dengan wawancara, observasi, dan penatalaksanaan asuhan.Subyek dalam asuhan ini yaitu Ny. M dipuskesmas kalikajar 1 dari tanggal 14 juni –17 juli 2021.Hasil : Observasi dalam asuhan kebidanan dilakukan 2 kali ditemukan masalah yaituumur >35 tahun dan G4P3A0 anak terkecil umur >10 tahun. Asuhan persalinan tidakditemukan masalah. Asuhan BBL tidak ditemukan masalah. Asuhan neonatusdilakukan 3 kali tidak ditemukan masalah. Asuhan kebidanan nifas dilakukan 3 kalitidak ditemukan masalah. Asuhan kebidanan pada keluarga berencana dilakukandengan media online daring (WA) ibu mengatakan ingin menggunakan KB suntik 3bulan.Kesimpulan : Dari asuhan kebidanan komprehensif ini diperoleh dengan melakukanasuhan secara mandiri dan kolaborasi serta penanganan secara dini. Tidak ditemukanmasalah selama ibu hamil - masa nifas.
Kata kunci : asuhan kebidanan, komprehensif.
Detail Information
Item Type |
Laporan Tugas Akhir
|
---|---|
Penulis |
Nur Iffa Shiha - Personal Name
|
Student ID |
2018190009
|
Dosen Pembimbing |
Farihah Indriani, S.Si.T., M.Kes - - Dosen Pembimbing 1
F. Romana Widayani, S.ST - - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Nazilla Nugraheni,S.ST.,M.Keb - - Ketua Penguji
F. Romana Widayani, S.ST - - Penguji 1 Farihah Indriani, S.Si.T., M.Kes - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
20401
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Kebidanan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2021 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |