Prodi Manajemen
PENGARUH KUALITAS PRODUK, DESAIN PRODUK, HARGA,DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN LAPTOP MEREK LENOVO(Studi Pada Konsumen Laptop Lenovo di Kabupaten Wonosobo)
XML
Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk,desain produk, harga, dan citra merek terhadap keputusan pembelian laptopmerek lenovo di Wonosobo. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatifdan sampel berjumlah 114 responden yang merupakan konsumen laptop mereklenovo di kota Wonosobo. Data yang dikumpulkan dengan membagikankuesioner secara online yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Hasilpenelitian ini dianalisis dengan menggunakan analisis regresi linear bergandayang diolah dengan aplikasi IBM SPSS versi 25.0. Hasil penelitian inimenunjukkan bahwa kualitas produk, desain produk, harga, dan citra merekberpengaruh positif terhadap keputusan pembelian.Keterbatasan penelitian ini salah satunya sampel belum maksimaldikarenakan peneliti hanya melakukan penelitian di Wonosobo dan tidakmendampingi responden saat pengisian kuesioner. Agenda penelitian yangakan datang bagi peneliti selanjutnya ini dapat dijadikan sebagai referensi dandiharapkan dapat mengembangkan penelitian dengan memperlihatkanvariabel-variabel lain diluar penelitian ini.
Kata kunci : Kualitas Produk, Desain Produk, Harga, Citra Merek, KeputusanPembelian.
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Arifatun Munawaroh - Personal Name
|
Student ID |
2019110161
|
Dosen Pembimbing |
Hj. R.A.E.P. Apriliani, S.E., M.M. - - Dosen Pembimbing 1
Bahtiar Efendi, S.E., M.M., CMA - - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI |
61201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
manajemen
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |