Prodi Pendidikan Agama Islam
ANALISIS TEORI BELAJAR HUMANIS TERHADAP SIKAP HUMANIS SISWA DALAM PEMBELAJARAN PAI KELAS V SDN 1 KALIKAJAR TAHUN 2022/2023
XML
Pendidikan merupakan suatu hal yang memiliki peran dalammengembangkan kesadaran dan wawasan antar manusia demi kelangsungankehidupan. Dalam meningkatkan kesadaran, karakter anak, dan pola pikir yangluas tentunya akan melahirkan pendekatan pendidikan yang disebut „humanisasi”.Penelitian ini bertujuan untuk: 1) Mendeskripsikan penerapan teori belajarhumanis pada mapel Pendidikan Agama Islam kelas V SDN 1 Kalikajar; 2)Mengetahui sikap humanis siswa pada mapel Pendidikan Agama Islam kelas VSDN 1 Kalikajar; 3) Mengetahui faktor pendukung dan penghambat dalampendekatan pembelajaran humanis pada mapel Pendidikan Agama Islam kelas VSDN 1 Kalikajar.Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualitatif yaituuntuk mendeskripsikan dan menjawab persoalan yang ada di lapangan. Teknikpengumpulan data yang dilakukan penelitian ini yaitu observasi, wawancara, dandokumentasi. Selanjutnya data yang telah dikumpulkan dianalisis menggunakanmetode triangulasi. Triangulasi bisa di ibaratkan sebagai teknik pemeriksaankeabsahan data dengan membandingkan hasil wawancara terhadap objek.Dari hasil penelitian tersebut, bahwa 1) Penerapan teori belajar humanisdalam pembelajaran PAI kelas V SDN 1 Kalikajar berupa model pembelajaranaktif, kegiatan sosial, dan pendampingan. Ketiganya saling berkesinambungan danberkaitan satu sama lain untuk mewujudkan konsep pendidikan humanis. 2)Penerapan teori belajar humanis ini terlihat dari perilaku yang ditunjukkan siswasehari-hari disekolah dengan kebiasaan sebelum pembelajaran dimulai siswamembaca do‟a, membaca sholawat, membaca surat-surat Al-Qur‟an, danhubungan yang harmonis antara siswa dengan siswa maupun siswa dengan guru.Siswa dapat mengaplikasikan apa yang dipelajari dengan cukup baik. 3) Faktorpendukung: fasilitas yang sudah cukup lengkap sehingga memudahkan gurudalam proses pembelajaran, lingkungan sekolah yang mendukung, peserta didikmau diajak bekerjasama dalam pembelajaran sehingga mampu menciptakansuasana belajar yang humanis. Faktor penghambat: kurangnya waktu interaksiantara guru dan siswa sehingga guru kurang maksimal dalam memahamisiswanya, guru yang kurang menguasai IT, kemudian adanya sikap siswa yangtertutup.
Kata kunci : Humanis, Pembelajaran Aktif, Pendidikan Agama Islam
Detail Information
Item Type |
Skripsi
|
---|---|
Penulis |
Irwan Budi Santoso - Personal Name
|
Student ID |
2019010247
|
Dosen Pembimbing | |
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI |
86208
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Pendidikan Agama Islam
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2023 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil | |
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |