Prodi Keperawatan
ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. A DENGAN PNEOMANIA DI RUANG PRINGGONDANI II RSJP DR. SOEROJO MAGELANG
XML
Latar Belakang: Penyakit infeksi merupakan masalah kesehatan masyarakat terutama bagi negara maju dan berkembang. Salah satu penyakit infeksi ialah pneumonia. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari dan memahami secara mendalam mengenai asuhan keperawatan pada pasien dengan pneumonia.
Tujuan: Mengelola Asuhan Keperawatan Pneumonia di RSJS Dr. Soerojo Magelang.
Metode: Karya Tulis Ilmiah ini mengguakan penelitian deskriptif dalam bentuk setudi kasus.
Hasil: hasil penelitian klien berdasarkan pengkajian pasien mengatakan sesak, lemas, ingin batuk tapi susah dibatukan, RR 24x/menit, dan hasil rontgen thorax positif pneumonia, diagnosa bersihan jalan napas tidak efektif berhubungan dengan sekret yang tertahan, intervensi yang diambil latihan batuk efektif dan evaluasi pasien mengatakan dahak sudak keluar
namum pola napas dan frekuensi napas belum membaik
Pembahasan: Asuhan Keperawatan yang telah dilakukan selama 2 hari beberapa dapat teratasi. Sehingga belum sepenuhnya maksimal, untuk hari ke 2 pasien dipindahkan ke HCU untuk melakukan perawatan yang lebih intensif.
Detail Information
Item Type |
Karya Tulis llmiah
|
---|---|
Penulis |
Itoat - Personal Name
|
Student ID |
2019200027
|
Dosen Pembimbing |
Ns. Anindita Paramastuti Azuma, MMR. - - Dosen Pembimbing 1
Ns. Sri Handayani.S.Kep - - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Ns. Ika purnamasari, S.Kep., M.Kep - - Ketua Penguji
Ns. Anindita Paramastuti Azuma, MMR. - - Penguji 1 Ns. Sri Handayani.S.Kep - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
14401
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Keperawatan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
FIKES-P 835 ITO A
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |