Prodi Keperawatan
ASUHAN KEPERAWATAN DIABETES MELITUS PADA TN,M PADA RUANG AL-AMIN RSI BANJARNEGARA
XML
Latar Belakang: Keadaan dimana gula darah seseorang tidak stabil serta ditandai dengan adanya ketidakabsolutan insulin didalam tubuh hingga berakibat terjadinya komplikasi disebut Diabetes Mellitus. Tujuan ialah untuk memberikan asuhan keperawatan terhadap pasien yang mengalami DM dengan masalah ketidakstabilan kadar glukosa darah.
Metode yang digunakan dalam laporan ini ialah metode studi kasus dengan klien sebagai responden yang dilaksanakan mulai tanggal 17-19 Juni 2022 di ruang Al-Amin RSI Banjarnegara.
Hasil: Pada pasien terjadi ketidakstabilan kadar glukosa darah karena kurangnya pengetahuan, faktor pola makan dan pengobatan yang tidak rutin, ketidakpatuhan dalam kontrol gula darah, serta kecemasan. Pembahasan: Pasien dilakukan tindakan asuhan keperawatan selama 3 hari dengan intervensi dan
implementasi yang sama sesuai dengan etiologi masalah. Berdasarkan penelitian, didapatkan hasil masalah pada klien dapat teratasi sebagian. Oleh karena itu, dalam memberikan tindakan keperawatan guna mengatasi masalah ketidakstabilan kadar glukosa darah dianjurkan agar mengetahui penyebab utama serta memperhatikan factor penyebab lain. Hal ini bertujuan agar kambuhnya diabetes mellitus dapat dihindari.
Detail Information
Item Type |
Karya Tulis llmiah
|
---|---|
Penulis |
Fatata Mahira - Personal Name
|
Student ID |
2019200006
|
Dosen Pembimbing | |
Penguji |
Ns. Anindita P.A, MMR. - - Ketua Penguji
Puji Yuliati, S. Kep. - - Penguji 1 Anisa Ell Raharyani, M.Biomed - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
14401
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Keperawatan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
FIKES-P 870 FAT A
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |