Prodi Keperawatan
ASUHAN KEPERAWATAN PENYAKIT PARU OBSTRUKTIF KROVIK PADA TN K DI RUANG FLAMBOYAN RSUD KRT. SETJONEGORO WONOSOBO
XML
Latar belakang : Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK) merupakan penyakit kronis saluran napas yang ditandai dengan adanya penyumbatan pada saluran pernafasan khususnya udara ekspirasi yang bersifat progresif.
Tujuan : Melakukan Asuhan Keperawatan Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK) Pada Tn. K di Ruang Flamboyan Rumah Sakit Umum Daerah KRT. Setjonegoro Wonosobo.
Metode : Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif yaitu dengan studi kasus. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, melihat catatan rekam medis pasien, dan tindakan keperawatan.
Hasil : Setelah dilakukan tindakan keperawatan 3x24 jam didapatkan Bersihan jalan nafas belum teratasi.
Simpulan : Asuhan Keperawatan pada Tn. K dilakukan dengan melakukan pengkajian, menetukan masalah keperawatan, merencanakan asuhan keperawatan, melakukan perencanaan dan evaluasi keperawatan.
Detail Information
Item Type |
Karya Tulis llmiah
|
---|---|
Penulis |
Silvi Cholifah - Personal Name
|
Student ID |
201920038
|
Dosen Pembimbing | |
Penguji |
Ns. Siti Khoiriyah, M.Kep - - Ketua Penguji
Ns. Dwi Rahmadani, S.Kep., Ns - - Penguji 1 Ns. Sri Mulyani, S.Kep., M.Kep. - - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
14401
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Keperawatan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
FIKES-P 863 SIL A
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |