STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS TEACHER HEUNTUK MEMBENTUK BERPIKIR KRITIS PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAMSISWA SMK NEGERI 1 WONOSOBO

Detail Cantuman

Prodi Pendidikan Agama Islam

STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS TEACHER HEUNTUK MEMBENTUK BERPIKIR KRITIS PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAMSISWA SMK NEGERI 1 WONOSOBO

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana strategipembelajaran everyone is teacher here di SMKN 1 Wonosobo, pembentukanberpikir kritis, apa saja faktor yang mempengaruhi pelaksanaan strategi everyoneis teacher here, serta dampak yang timbul setelah pelaksanaan strategi everyone isteacher here. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif.Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi,wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalampenelitian ini yaitu triangulasi.Hasil penelitian ditemukan bahwa guru Pendidikan Agama Islam diSMKN 1 Wonosobo telah menerapkan strategi pembelajaran everyone is teacherhere dengan baik. Adapun pembentukan keterampilan berpikir kritis siswa sudahmulai berkembang dan terlaksana dengan baik, namun terdapat indikator yangperlu dibiasakan dikarenakan adanya siswa yang kurang konsentrasi dalammenerima materi baru. Faktor pendukung strategi everyone is teacher here mudahdirencanakan serta diterapkan dan membuat siswa berperan aktif dalammengembangkan kemampuan berpikir. Faktor penghambat strategi everyone isteacher here kurangnya konsentrasi, minat baca dan rasa percaya diri beberapasiswa. Dampak pelaksanaan strategi everyone is teacher here adanya kemajuansiswa dalam berpikir kritis, siswa menjadi lebih percaya diri, menjadi diri sendiri,dan mejadi lebih tanggung jawab.
Kata Kunci: Strategi pembelajaran everyone is teacher here, berpikir kritis, danmata pelajaran Pendidikan Agama Islam.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Fina Syifa’ul Mawaddah - Personal Name
Student ID
2020010199
Dosen Pembimbing
KH. Mukromin, Alh, M.ag - - Dosen Pembimbing 1
Dr. Faisal Kamal, M.Pd.I - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
86208
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Agama Islam
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail