PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS LAYANAN, DAN CITRA KOPERASI TERHADAP LOYALITAS ANGGOTA (Studi Kasus pada KSPPS BMT Marhamah Cabang Kalibawang)

Detail Cantuman

Prodi Manajemen

PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS LAYANAN, DAN CITRA KOPERASI TERHADAP LOYALITAS ANGGOTA (Studi Kasus pada KSPPS BMT Marhamah Cabang Kalibawang)

XML

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan pengaruh kualitas produk,kualitas layanan dan citra koperasi terhadap loyalitas anggota (Studi Kasus PadaKSPPS BMT Marhamah Cabang Kalibawang). Populasi dalam penelitian iniadalah anggota KSPPS BMT Marhamah Cabang Kalibawang. Teknikpengambilan sampel dalam penelitian ini adalah probability sampling denganmetode random sampling. Jumlah sampel yang digunakan yaitu sebanyak 347responden. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner yang telah diujivaliditas dan reliabilitasnya. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitianini adalah regresi linear berganda dengan bantuan aplikasi IBM SPSS Statistics25. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa variabel kualitas produkberpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas anggota. kualitas layananberpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas anggota dan citra koperasiberpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pada anggota anggotaKSPPS BMT Marhamah Cabang Kalibawang. Hasil uji Ajusted R Square padapenelitian ini adalah sebesar 84,5%, sedangkan sisanya yaitu 15,5% dijelaskanoleh faktor lain yang tidak dimasukkan didalam penelitian ini. Keterbatasan dalampenelitian ini Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner, dengan demikian penelitian ini bergantung pada kemampuan responden dalammemahami setiap pernyataan. Peneliti selanjutnya dapat mendampingi respondensaat pengisian kuesioner.
Kata Kunci: kualitas produk, kualitas layanan dan citra koperasi


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Anis Kurnaeni - Personal Name
Student ID
2020110190
Dosen Pembimbing
Dr. M. Trihudiyatmanto, S.E., M.M., CMA - - Dosen Pembimbing 1
Meftahudin, S.E., M.M. - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
61201
Edisi
Published
Departement
Manajemen
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail