NILAI-NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM QURAN SURATLUQMAN AYAT 12-19(Studi Penafsiran Tafsir Al-Misbah)

Detail Cantuman

Prodi Pendidikan Agama Islam

NILAI-NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM QURAN SURATLUQMAN AYAT 12-19(Studi Penafsiran Tafsir Al-Misbah)

XML

Saily Rachmatul Arzaq 2017010206 ” NILAI-NILAI PENDIDIKAN AGAMAISLAM DALAM QURAN SURAT LUQMAN AYAT 12-19 (Studi PenafsiranTafsir Al-Misbah) Sekripsi,Wonosobo: Fakultas Ilmu Tarbiah danKeguruan.Universitas Sains al-Quran Jawa Tengah di Wonosobo, 2 Juli 2021Penelitian ini bertujuan untuk 1).untuk mengetahui Nila-Nilai PendidikanAgama Islam yang terdapat dalam surat Luqman ayat 12-19 dalam tafsir AlMisbah.2) Mengetahui bagaimana metode yang ada dalam Surat Luqman ayat 1219menurut tafsir Al-Misbah, 3) untuk menegtahui kandungan yang ada dalamsurat Luqman ayat12-19 menurut Tafsir Al Misbah.Jenis penelitian yang di pakai adalah Library Reseach atau kepustakan yangmna data dan informasi yang di ambil adalah bersumber dari perpustakaanmonline maupun offline, majalah, buku-buku, dokmumen dan sebagainya..Hasil penelitian ini adalah tentang nasihat yang di berikan seorang Luqmankepada anaknya, yang mana nasihat tentang Nilai-nilai Pendidikan Agama Islamyang patut sebagai contoh dan wajib di terapkan. Kemudian metode yangterdapat dalam Surat Luqman ayat 12-19 adalah Metode Suru Tauladan yaitumencontoh, Metode Mauizah mengingatkan dan yang terakhir adalah MetodeAnacaman.

Kata Kunci : Nilai-Nilai Pendidikan Agama Islam dalam Quran SuratLuqman Ayat 12-19 (Studi Penafsiran Tafsir Al-Misbah)


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Saily Rachmatul Arzaq - Personal Name
Student ID
2017010206
Dosen Pembimbing
Dr. K.H. Muchotob Hamzah, M.M - - Dosen Pembimbing 1
Dr. Nurul Mubin, M.S.I - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
86208
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Agama Islam
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail