FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NIAT KETIDAKPATUHAN DALAM MEMBAYAR IURAN PREMI BPJS KESEHATAN (Studi Kasus pada Peserta Mandiri yang Menunggak Iuran Premi BPJS Kesehatan di Kabupaten Wonosobo Tahun 2020)

Detail Cantuman

Prodi Akuntansi

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NIAT KETIDAKPATUHAN DALAM MEMBAYAR IURAN PREMI BPJS KESEHATAN (Studi Kasus pada Peserta Mandiri yang Menunggak Iuran Premi BPJS Kesehatan di Kabupaten Wonosobo Tahun 2020)

XML

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan pengaruh sikap, norma subjektif,kewajiban moral, kontrol perilaku yang dipersepsikan, dan kemampuanmembayar terhadap niat ketidakpatuhan dalam membayar iuran premi BPJSKesehatan.Populasi dalam penelitian ini adalah peserta mandiri yang menunggak iuranpremi BPJS Kesehatan. Pengambilan sampel dilakukan dengan rumus slovinsehingga diperoleh 100 peserta sebagai sampel penelitian. Metode analisis yangdigunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda dengan bantuansoftware SPSS Statistics v.23.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel norma subjektif, kewajibanmoral, dan kemampuan membayar berpengaruh positif terhadap niatketidakpatuhan membayar iuran premi BPJS Kesehatan, variabel kontrol perilakuyang dipersepsikan berpengaruh negatif terhadap niat ketidakpatuhan membayariuran premi BPJS Kesehatan. Sedangkan variabel sikap tidak berpengaruhterhadap niat ketidakpatuhan membayar iuran premi BPJS Kesehatan.

Kata Kunci : sikap, norma subjektif, kewajiban moral, kontrol perilaku yangdipersepsikan, kemampuan membayar, niat ketidakpatuhan.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Student ID
2016100031
Dosen Pembimbing
Kurniawati Mutmainah, S.E., M.Si - - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
62201
Edisi
Published
Departement
akutansi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail